Strategi Menumbuhkan Critical Thinking Ability Untuk Menemukan Solusi Terbaik
Bersyukur Kepada Tuhan Yang Maha Esa
oleh: Ir.Arief Abdurrakhman,ST.,M.T
Badan pusat statistik mencatat angka partisipasi kasar perguruan tinggi (APK-PT), yang menggambarkan jumlah masyarakat yang dapat melanjutkan pendidikan tinggi pada tahun 2021 baru sekitar 31,18%
Tertinggi dibanding malaysia yang mencapai 50% dan Singapura yang lebih dari 70%
3 Kekerasan Dalam Dunia Pendidikan
- Bulying
- Kekerasan seksual
- INTOLERAN
Tahapan dalam Berpikir Kritis
- Identifikasi serta kembangkan kemampuan dan potensi diri (nilai agama,adat,pendidikan formal,dll)
- Identifikasi validasi dan evaluasi segala formasi yang diperoleh (5W-1H)-seleksi fakta dan opini
- Bandingkan antara fakta dengan nilai-nilai kebenaran/ideal yang ada
- Analisis melalui klasifikasi dan pemetaan masalah
- Berikan ide dan solusi original terhadap permasalahan yang dianalisis
Komentar
Posting Komentar